Title
pucuk putat selara putat<br/>bunganya mekar di pagi hari<br/>eloklah sifat orang beradat<br/>hidup berdiri di kaki sendiri<br/>
Subject
Pantun
Description
Sikap Mandiri dan Percaya Diri
Source
Tunjuk Ajar Melayu
Identifier
1411