Title
wahai ananda pelita hati,<br/>usah meminta banyaklah memberi<br/>kepada saudara engkau berbagi<br/>sesama umat tanamlah budi<br/>
Subject
Syair
Description
Bertanam Budi dan Membalas Budi
Source
Tunjuk Ajar Melayu
Identifier
1547