Title
Kata tua kata bersendi
Sendinya Quran beserta Sunnah
Hina bangsa karena keji
Keji berkawan gila memerintah
Sendinya Quran beserta Sunnah
Hina bangsa karena keji
Keji berkawan gila memerintah
Subject
Pantun
Source
Khazanah Pantun Melayu Riau
Identifier
38958