Title
kalau bekerja menjadi guru,
banyakkan bekal berupa ilmu
apa diajar engkaulah tahu
supaya hidup tak dapat malu
banyakkan bekal berupa ilmu
apa diajar engkaulah tahu
supaya hidup tak dapat malu
Subject
Petua
Description
Petuah Amanah Yang Bersifat Umum
Source
Tunjuk Ajar Melayu
Identifier
4676