Title
Yang disebut jantan pasu:
makan kuat tak ingat malu
apa masuk, semuanya lalu
bekerja malas, suka menunggu
perut buncit matapun layu
makan kuat tak ingat malu
apa masuk, semuanya lalu
bekerja malas, suka menunggu
perut buncit matapun layu
Subject
Ungkapan
Description
Jantan Pasu
Source
Jantan Dalam Budaya Melayu Riau
Identifier
7076