Kalau redup hari kan hujanJangan sekali berjalan jauhKalau menutup rezki kawanSaban hari akan bergaduh

Title

Kalau redup hari kan hujan
Jangan sekali berjalan jauh
Kalau menutup rezki kawan
Saban hari akan bergaduh

Subject

N/A

Description

Kata Nasihat

Creator

N/A

Source

Khazanah Pantun Melayu Riau

Date

N/A

Identifier

6096