Ambil tali bunga melati

Title

Ambil tali bunga melati

Petik melati patah tampuknya

Hendak mendengar si jantung hati

Jantung hati mana dianya.

Subject

Pantun Melayu

Description

Pantun Berkenalan'

Creator

Seri Sastra Nostalgia

Source

Jakarta: Balai Pustaka

Date

2005

Identifier

11875