Search (19343 total)

  • Query: Tahu adat
  • Query type: Keyword
  • Record types:
    • Collection
    • Exhibit
    • Exhibit Page
    • File
    • Item
    • Simple Page
Record Type Title
Item adat hidup orang berbangsa, tahu diri mengenang jasa
Item adat hidup orang berilmu, tahu diri beraib malu
Item adat hidup orang terbilang, tahu diri dada pun lapang
Item tahu diri takkan terkaji,
tahu duduk tak kan terpesuk
tahu tegak tak kan kemak
tahu syariat tak kan sesat
tahu adat tak kan larat
tahu budi tak kan iri
tahu bekerja tak kan hina
tahu berjalan tak kan terlendan
tahu berladang tak kan berhutang
tahu menenggang tak kan terbuang
tahu merasa tak kan memaksa
tahu sakit tak kan mencubit
tahu makan tak kan ketulangan
tahu agama tak kan aniaya
tahu sahabat tak kan terjerat
tahu saudara tak kan berkira
Item apa tanda orang bermarwah:
tahu letak dengan susunnya
tahu duduk dengan tegaknya
tahu susur dengan galurnya
tahu menjaga adat lembaga
tahu memelihara harta pusaka
tahu menebus aib terdedah
tahu rumah ada adatnya
tahu tepian ada bahasanya
tahu kampung ada tuanya
tahu negeri ada rajanya
tahu alim ada kitabnya
tahu guru ada ilmunya
tahu rantau ada undangnya
Item tahu tegak dengan duduknya
tahu memberi dan adil membagi
tahu menimbang dan arif menenggang
tahu membaca dalam gulita
tahu berlapang dalam bersempit
tahu menjaga adat lembaga
tahu memelihara harta pusaka
Item tahu adat sebenar adat
tahu adat yang diadatkan
tahu adat yang teradat
Item yang dikatakan tahu diri
tahu hak dan kewajiban
tahu hutang beserta beban
tahu adat jadi pegangan
tahu syarak jadi sandaran
tahu sunnah jadi pedoman
tahu pusaka jadi warisan
tahu ico dengan pakaian
tahu adab dengan sopan
tahu dimana tempat makan
tahu dimana tempat berjalan
tahu hidup berkesudahan
tahu mati berkekalan
Item adat orang tahu diri
tahu diri belum berisi
tahu berjalan memelihara kaki
tahu kerja mengaibkan diri
tahu malu merusak pekerti
tahu menyimpan malu diri
tahu malu mengingkari janji
tahu aib mengaibkan
tahu malu memalukan
tahu malu tempat merugi
tahu malu menjemput laba
tahu malu menjemput tuah
tahu malu menjemput berkah
tahu malu yang menyalah
tahu malu yang berfaedah
tahu menjaga aib terdedah
Item Tahu hak serta kewajiban
Tahu hutang menjadi beban
Tahu agama jadi pegangan
Tahu adat jadi ikutan
Tahu haram yang dipantangkan
Tahu halal yang disuruhkan