Ikan terubuk mati dilukah
Hendak dimakan tidak berlada
Badan lah bungkuk bini pemarah
Hendak melawan daya tak ada

Title

Ikan terubuk mati dilukah
Hendak dimakan tidak berlada
Badan lah bungkuk bini pemarah
Hendak melawan daya tak ada

Subject

Pantun

Description

Pantun Kelakar

Identifier

5297