Kalau menyalin dengan sempurna
Suratnya bersih halamannya terang
Kalau memimpin dengan bijaksana
Rakyatnya kasih Tuhan pun sayang

Title

Kalau menyalin dengan sempurna
Suratnya bersih halamannya terang
Kalau memimpin dengan bijaksana
Rakyatnya kasih Tuhan pun sayang

Subject

Pantun

Description

Pantun Puji-Pujian (Pujian Kepada Pemimpin)

Source

Tunjuk Ajar Dalam Pantun Melayu

Identifier

6906