kalau parang sudah berkarat
tidakkah dapat menebas ladang
kalau orang umpat mengumpat
hidup melarat tak lepas hutang

Title

kalau parang sudah berkarat
tidakkah dapat menebas ladang
kalau orang umpat mengumpat
hidup melarat tak lepas hutang

Subject

Pantun

Description

Nilai Kegotongroyongan dan Tenggang Rasa

Source

Kegotongroyongan dan Tenggang Rasa

Identifier

8931