Title
Tuhan janganlah engkau pikulkan
Sesuatu yang hamba tak mampu
Karena hamba dalam keterbatasan
Hanya kepada Mu hamba mengadu
Sesuatu yang hamba tak mampu
Karena hamba dalam keterbatasan
Hanya kepada Mu hamba mengadu
Subject
PANTUN MEMOHON (DO'A)
Description
Doa
Agama
Creator
Hadari Majri
Source
N/A
Date
N/A
Identifier
45120