Terang bulan cuaca di pulau
Cahayanya sampai ke daun kayu
Kalau Allah hendak menolong
Air pasang kapal pun lalu

Title

Terang bulan cuaca di pulau
Cahayanya sampai ke daun kayu
Kalau Allah hendak menolong
Air pasang kapal pun lalu

Subject

N/A

Description

Dalam Pantun Ada Bicara

Creator

N/A

Date

N/A

Identifier

114