Selama kera masuk ke desa
Banyaklah babi mati terjerat
Selama raja mabuk kuasa
Banyaklah menteri jadi penjilat

Title

Selama kera masuk ke desa
Banyaklah babi mati terjerat
Selama raja mabuk kuasa
Banyaklah menteri jadi penjilat

Subject

N/A

Description

Pantun Kelakar

Creator

N/A

Source

Pantun Kelakar - Diangkat Dari Khazanah Pantun Melayu

Date

N/A

Identifier

9160