Sarat-sarat kapal di Bandang
Api orang dalam muara
Pasa pilu hancurkan badan
Saya menangis takut kentara

Title

Sarat-sarat kapal di Bandang
Api orang dalam muara
Pasa pilu hancurkan badan
Saya menangis takut kentara

Subject

Tiga Ratus Pantun Melayu

Description

Cinta

Creator

Schoemann

Source

Manuskrip Schoemann 375

Date

N/A

Identifier

32394