Mestika embun di Gunung Sari

Title

Mestika embun di Gunung Sari

Putih pauh di dalam dulang

Tiga tahun adinda cari

Kekanda jauh di negeri orang.

Subject

Pantun Melayu

Description

Pantun Berkasih-kasihan'

Creator

Seri Sastra Nostalgia

Source

Jakarta: Balai Pustaka

Date

2005

Identifier

12170