Mau makan tak berlauk
Ada lauk pucuk ubi
Mau beristri tak ada jodoh
Ada jodoh perawan tua

Title

Mau makan tak berlauk
Ada lauk pucuk ubi
Mau beristri tak ada jodoh
Ada jodoh perawan tua

Subject

PANTUN DALAM LAGU

Description

PANTUN PENGIRING LAGU
INDONESIA

Creator

JOHN GAWA

Source

KEBIJAKAN DALAM 1001 PANTUN (WISDOM IN 1001 PANTUN)
PT. KOMPAS MEDIA NUSANTARA

Date

2006 (CETAKAN KEDUA)

Identifier

46635