Kalau iman sudah melekat
Tidakkan takut menentang badai
Kalau berjalan menurut adat
Banyaklah kusut jadi selesai

Title

Kalau iman sudah melekat
Tidakkan takut menentang badai
Kalau berjalan menurut adat
Banyaklah kusut jadi selesai

Subject

Pantun Masyarakat Melayu

Description

Dakwah
Tunjuk Ajar

Creator

Tenas Effendy

Source

Pantun Nasehat. Yogyakarta : Balai Kajian dan Pengembangan Budaya Melayu.

Date

2005

Identifier

36820