Jarang-jaranglah delima laut
Akanku taruh di atas rumput
Hatiku terang seperti laut
Ilmu Allah akan ku tuntut

Title

Jarang-jaranglah delima laut
Akanku taruh di atas rumput
Hatiku terang seperti laut
Ilmu Allah akan ku tuntut

Subject

Pantun Agama: Iman

Description

agama
akhlak
iman

Creator

N/A

Source

N/A

Date

N/A

Identifier

24544